Header Ads

Breaking News
recent

menanam tanpa tanah

Imec yang dikembangkan oleh Mebiol, Jepang adalah sebuah teknologi yang membuat tanaman bisa tumbuh diatas lapisan film yang tebalnya hanya 10 microns.
Lapisan film yang disebut hydro-membranes mempunyai keuntungan dari sisi kesehatan dimana dengan menumbuhkan tanaman dengan lapisan film (tanpa perlu tanah) ini maka tanaman bisa terhindar dari berbagai macam bakteri yang biasa ada di dalam tanah.

Hydro-membrane sendiri dibuat dari bahan gel yang biasa digunakan di sebuah popok (diapers) dimana lapisan ini akan menahan air untuk tidak keluar. Teknologi ini sendiri juga digunakan oleh NASA (Badan Antariksa Amerika).




Saat ini, Imec sudah berhasil diuji coba dan berhasil membuat banyak tanaman berkembang/ tumbuh dengan baik mulai dari tomat, timun dan lainnya.


Ke depannya, lapisan film ini akan dibuat lebih kuat sehingga kita bisa tanam pohon dengan akar yang kuat tanpa harus perlu tanah


Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.